Kompleksitas Proses Kebijakan Sosial

Authors

  • Endro Winarno Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Pelayanan Kesejahteraan Sosial (B2P3KS) Kementerian Sosial RI. Jl. Kesejahteraan Sosial No. 1 Sonosewu, Yogyakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.31105/mipks.v41i3.2258

Keywords:

kebijakan publik, kebijakan sosial, kompleksitas

Abstract

Kebijakan sosial yang penyusunannya membutuhkan proses panjang serta rumit seyogyanya didudukkan dalam konteks yang tepat, yakni pemahaman sebagai proses politik dan teknokratik secara seimbang. Ikhwal ini membawa makna bahwa proses penyusunan kebijakan sosial membutuhkan teknik dan pendekatan komprehensif secara teknokratis, sedangkan pelaksanaannya perlu dilakukan secara demokratis mengedepankan prinsip deliberatif dan partisipatif untuk memberikan hasil optimal bagi masyarakat. Melalui naskah ini dicoba dipahami kompleksitas pada setiap tahapan yang mewarnai proses kebijakan publik, khususnya kebijakan sosial. Sejumlah teori dan pendapat pakar sengaja disertakan dalam naskah ini untuk mempermudah pemahaman terhadap kompleksitas proses kebijakan, terutama yang terkait dengan upaya peningkatan kesejahteraan sosial

References

Allison, G.T, 1971, The Essence of Decision: Explaining the Cuban Missile Crisis, Boston: Little Brown

.

Amir Santoso, 1993, Analisis Kebijaksanaan Publik: Suatu Pengantar, Jurnal Ilmu Politik 3, Jakarta: Gramedia.

Anderson, 1975, Public Policy Making, Second Edition, New York: Holt, Renehart, and Wilson.

Bachrach, P.S, dan M.S. Baratz, 1962, Two Faces of Power, American Political Science Review 56.

Bessant, Judith; Watts, Rob; Dalton, Tony; Smith, Paul; 2006, Talking Policy: How social Policy in Made, Crows Nest: Allen and Unwin

Bobrow dan Dryzek, 1987, Policy Analysis by Design, Pittsburgh: University of Pittsburgh Press.

Boyer, William W, 1964, dalam Keban, Yeremias T, 2008, Enam Dimensi Strategis Administrasi Publik, Konsep, Teori, dan Isu, Yogyakarta: Gava Media.

Conyers, Diana, 1992, Perencanaan Sosial di Dunia Ketiga (Penterjemah Susetiawan), Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Crenson, M.A, 1971, The Unpolitics of Air Pollution: A Study of Non-Decision Making in the Cities, Baltimore: John Hopkins University Press.

Dror, Yehezkel, 1968, Public Policy Making Reexamined, Seraton, PA: Chandler.

Dunham, Arthur, 1965, Community Welfare Organization: Principles and Practice, New York: Thomas Y. Crowell, Co.

Dunn, William, 2000, Pengantar Analisis Kebijakan Publik, Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Dwiyanto Indiahono, 2009, Kebijakan Publik Berbasis Dynamic Policy Analysis, Yogyakarta: Gava Media.

Dye, Thomas, R, 1975, Understanding Public Policy, Second Edition, Englewood Cliff, NJ: Prentice-Hall.

Cheema, Shabbir; Rondinelli, Dennis, 1983, Decentralization and Development: Policy Implementation in Developing Countries, Beverly Hills: Sage Publications.

Edi Suharto, 2006, Analisis Kebijakan Publik Panduan Praktis Mengkaji Masalah dan Kebijakan Sosial, Bandung: CV Alfabeta.

Edi Suharto, 2011, Kebijakan Sosial Sebagai Kebijakan Publik, Bandung: CV Alfabeta.

Edward, George C. 1980, Implementing Public Policy, Washington DC: Congressional Quarterly Inc

.

Etzioni, Amitai, 1967, Mixed Scanning: A Third Approach to Decision Making, Public Administration Review XXVI December.

Friedlander, Walter A, 1969, Introduction to Social Welfare, Eaglewood Clift, NJ: Prentice Hall.

Grindle, Merilee, S, and Thomas, John, W, 1991, Public Choices and Policy Change: The Political Economy of Reform in Developing Countries, London: The Johns Hopkins University Press

.

Hicks, J.R, 1939 dalam Keban, Yeremias T, 2008, Enam Dimensi Strategis Administrasi Publik, Konsep, Teori, dan Isu, Yogyakarta: Gava Media.

Huttman, Elizabeth Dickerson (1982), Introduction to Social Policy, New York: McGraw-Hill

Jones, Charles, O, 1994, Pengantar Kebijakan Publik, penerjemah Ricky Istamto, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.

Kahn, Alfred J, 1969, Theory and Practice of Social Planning, New York: Russell Sage Foundation

Keban, Yeremias T, 2008, Enam Dimensi Strategis Administrasi Publik, Konsep, Teori, dan Isu, Yogyakarta: Gava Media.

Kroll, Morton, 1962, dalam Keban, Yeremias T, 2008, Enam Dimensi Strategis Administrasi Publik, Konsep, Teori, dan Isu, Yogyakarta: Gava Media.

Lerner, Daniel; H.D. Lasswell, 1951, The Policy Science, Stanford: Stanford University Press.

Lester, James P. and Stewart, Joseph, 2000, Public Policy: An Evolutionary Approach, Second Edition, Australia: Wadsworth.

Lindblom, Charles, 1965, The Intelligence of Democracy, New York: Free Press.

Marshall, T.H, 1981, The Right to Welfare, London: Heinemann.

Mazmanian, Daniel A; Sabatier, Paul A, 1983, Implementation and Public Policy, New Jersey: Scott, Foresman and Company.

Midgley, James, 2005, Pembangunan Sosial, Perspektif Pembangunan dalam Kesejahteraan Sosial, Jakarta: Ditperta Islam.

Mubyarto, Loekman Soetrisno, Dove, Michael, 1984, Nelayan dan Kemiskinan Suatu Studi Ekonomi Antropologi di Dua Desa Pantai Kabupaten Jepara Jawa Tengah, Jakarta: CV Rajawali

.

Mustopadidjaja dalam Arifin Tahir, 2014, Kebijakan Publik dan Transparasi, Bandung: CV Alfabeta.

Pareto, Vilfredo, 1935 dalam Keban, Yeremias T, 2008, Enam Dimensi Strategis Administrasi Publik, Konsep, Teori, dan Isu, Yogyakarta: Gava Media.

Parsons, Wayne, 2001, Public Policy: Pengantar Teori dan Praktik Analisis Kebijakan, Penerjemah Tri Wibowo Budi Santoso, Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Quade, 1975, Analysis for Public Decisions, dalam Dunn, 2000, Pengantar Analisis Kebijakan Publik, Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.

Rein, Martin, 1983, From Policy to Practice, London: Macmillan.

Ripley, Randall B. and Franklin, Grace A. 1982, Policy Implementation and Bureaucracy, Homewood Illinois: The Dorsey Press.

Ripley, Randall B, 1985, Policy Analysis in Political Science, Chicago: Nelson-Hall Publishers

Salim, A, 2002, Perubahan Sosial, Yogyakarta: Tiara Wacana.

Segel dan Bruzy (1998) Pengertian Kesejahteraan Sosial. Available from

Simon, Herbert, 1965, Administrative Behavior: A Study of Decision-Making Process in Administrative Organization, New York: Free Press.

Solahuddin Kusumanegara, 2010, Model dan Aktor Dalam Proses Kebijakan Publik, Yogyakarta: Gava Media.

Subarsono, 2005, Analisis Kebijakan Publik, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Todaro, Michael P. 2003. Pembangunan Ekonomi Di Dunia Ketiga. Alih Bahasa: Aminuddin dan Drs.Mursid. Jakarta: Ghalia Indonesia.

van Meter, Donald and van Horn, Carl E. 1975, The Policy Implementation Process: A Conceptual Framework, Administration and Society, vol 6 No 4, February 1975.

Vikers, Sir Geoffrey, 1965 dalam Keban, Yeremias T, 2008, Enam Dimensi Strategis Administrasi Publik, Konsep, Teori, dan Isu, Yogyakarta: Gava Media.

Weimer, David; Vining Aidan, 1999, Policy Analysis: Concept and Practice, New Jersey: Prentice Hall

.

Wildavsky, Aaron, 1964, The politics of the Budgetary Process, Boston: Little Brown.

Wilensky, Harold; Lebeaux, Charles N, 1965, Industrial Society and Social Welfare, New York: The Free Prees.

Wilson, W, 1887, The Study of Administration, Political Science Quarterly, dalam Parsons, Wayne, 2001, Public Policy: Pengantar Teori dan Praktik Analisis Kebijakan, Penerjemah Tri Wibowo Budi Santoso, Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Winarno, Budi, 2007, Kebijakan Publik: Teori dan Proses, Yogyakarta: Media Pressindo.

Downloads

Published

2020-07-24