Pelayanan Sosial Lanjut Usia Masa Krisis di Kabupaten Lumajang

Authors

  • Setyo Sumarno Pusat Riset Kesejahteraan Sosial, Desa, dan Konketivitas, Badan Riset dan Inovasi Nasional
  • Achmadi Jayaputra Pusat Riset Kesejahteraan Sosial, Desa, dan Konketivitas, Badan Riset dan Inovasi Nasional

DOI:

https://doi.org/10.33007/ska.v13i1.3367

Abstract

Tahun 2021 terjadi perubahan kebijakan sosial dikenalkan Asistensi Rehabilitasi Sosial Lanjut Usia (ASISTENSILU) dengan penambahan jangkauan pelayanan yang dilakukan lembaga yang dibentuk Kementerian Sosial. Penelitian layanan sosial terhadap lanjut usia di masa krisis belum pernah dilakukan, sehingga permasalahannya bagaimana peran lembaga pemerintah dan masyarakat dalam melakukan pelayanan sosial pada masa krisis. Tujuannya untuk menemukenali data dan keterangan pelayanan sosial yang dilakukan lembaga pemerintah dan masyarakat. Penelitian menggunakan pendekatan kualitatif dengan melakukan wawancara terhadap pemangku kebijakan dan pelaksana kegiatan, serta pengamatan di lokasi. Hasil penelitian menunjukkan. Pertama, Griya Lanjut Usia Gerbang Mas tidak terkait langsung dengan bencana alam letusan Gunung Semeru. Pelayanan langsung dilakukan terhadap seluruh lanjut usia penghuni panti sosial dan pelaksana. Terutama dalam mencegah penyebaran Covid-19, sehingga tidak ada yang terjangkit virus tersebut. Kedua, pelayanan sosial terhadap lanjut usia di wilayah bencana alam letusan Gunung Semeru telah dilakukan berbagai lembaga sosial dan masyarakat setempat sesuai dengan kearifan lokal setempat. rekomendasi, pemerintah dan masyarakat perlu menyusun pedoman untuk pelayanan sosial terhadap lanjut usia di masa krisis

References

Adi, Isbandi Rukminto. (2001). Pemberdayaan, Pengembangan Masyarakat dan Intervensi Komunitas. Jakarta; LPFEUI.

Amalia, Ayudiah. (2012). “Lanjut Usia: Teori, Masalah, dan Kebutuhan Perawatan” dalam Anak dan Lanjut Usia dalam Bingkai Kesejahteraan Sosial, hal 97 – 104.

Badan Pusat Statistik. (2021). Statistik Penduduk Indonesia Lanjut Usia. Jakarta: Badan Pusat Statistik.

Chu C.H., Amanda V.L., & Vivian S. (2022). “It’s the worst thing I’ve ever been put through in my life”: the trauma experienced by essential family caregivers of loved ones in long-term care during the COVID-19 pandemic in Canada. International Journal of Qualitative Studies on Health and Well-being. Vol. 17, 2075532, pp. 1-17.

Kabupaten Lumajang, 2021. Laporan Pelaksanaan Posyandu Lansia 2021. Lumajang; Dinas Kesehatan Kabupaten Lumajang.

Kabupaten Lumajang, 2021. Laporan Bantuan dan Jaminan Sosial Kementerian Sosial. Lumajang; Sosial Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan, dan Perlindungan Anak.

Daisuke Miyamori, Shuhei Yoshida, “Saori Kashima, Soichi Koike, Shinya Ishii and Masatoshi Matsumoto (2022).nDiscontinuation of Long-term Care among Persons Affected by the 2018 Japan Floods: a Longitudinal Study Using the Long-term CareInsurance Comprehensive Database”, BMC Geriatric. Volume 22, Article Number 168, pp 1-13.

Doron, I.I. (2021). “Care and Support for Older Persons: Post Covid-19.“ Expert Group Meeting on Building Forward Better for Older Persons post COVID-19 Virtual meeting, Center for Research & Study of Aging University of Haifa, Haifa.

Elman, A., Daniel B., Elaine G., Michael E.S., Mary R.M., Amy S., Morgan P., Michelle S., Sunday C., Timothy F.PM., Rahul S., Tony R. (2021). “Unmet Needs and Social Challenges for Older Adults During and After the COVID-19 Pandemic: An Opportunity to Improve Care.” Journal of Geriatric Emergency Medicine Volume 2, Issue 11, pp.1-9.

Glen, A. (1993). “Methods and Themes in Community Practice”. In Community and Public Policy. Buther, H. et. all (Eds). London: Pluto

Hadi, Samsul, dkk. (2011). Metode Riset Evaluasi. Yogyakarta: Lakbang Grafika.

Hindmarch W., Gwen M.G., Kristin. F., Deirdre M.C. (2021). “COVID-19 and Long-Term Care: The Essential Role of Family Caregivers.” Canadian Geriatrics Journal, Vol. 24 No. 3, pp.195-199. Faculty of Medicine, University of Calgary.

Jayaputra, Achmadi. (2021). Masa Depan Sumber Daya Manusia Kesejahteraan Sosial. Tangerang: Multi Inovasi Mandiri.

Jayaputra, Achmadi (2022). “Pelayanan Lanjut Usia pada Lembaga Masyarakat”, dalam Pengembangan Pelayanan Sosial Lanjut Usia, hal 112 – 130.

Jepisa, Tomi, dkk. (2022). “Eduksi dan Skrining Kesehatan pada Lanjut Usia di Era Pandemi Covid-19”, Jurnal Abdidas, Vol 3, No 2, hal 246 - 251.

Kementerian Kesehatan. (2020a). Pedoman Pencegahan dan Pengendalian Covid-19. Jakarta; Departemen Kesehatan.

Kementerian Kesehatan (2020b). Petunjuk Teknis Pelayanan Puskesmas pada Masa Pandemi Covid-19. Jakarta; Direktorat Jenderal Pelayanan Kesehatan.

Kementerian Sosial. (2019). Pedoman Balai Rehabilitasi Sosial Lanjut Usia Budhi Dharma. Bekasi: BRSLU Budhi Dharma.

Kementerian Sosial(2020). Perlindungan Sosial Lanjut Usia Masa Pandemi Covid-19. Jakarta: Puslitbangkesos.

Kementerian Sosial (2021). Pedoman Operasional Asistensi Rehabilitasi Sosial Lanjut Usia. Jakarta: Kementerian Sosial.

Nuryana, Mu’man, dkk. (2022). Pengembangan Pelayanan Sosial Lanjut Usia. Tangerang: Mahara Publishing.

Oxfam Discussion Papers. (2020). Global Megatrends: Mapping the Forces that Affect Us All, Oxfam GB for Oxfam International.

Pujileksono, Sugeng, dkk. (2018). Dasar-dasar Pekerjaan Sosial. Malang; Intrans Publishing.

Shamadiyah, Nurasih. (2012). “Pemberdayaan dan Pelayanan Lanjut usia”, Anak dan Lanjut Usia dalam Bingkai Kesejahteraan Sosial, hal 109 -123.

Sugiyono. (2007). Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung; Alfabeta.

Sugiyono(2017). Metode Penelitian Kebijakan. Bandung: Alfabeta.

Swaesti, Eista. (2020). Pedoman Pencegahan dan Penanganan Corona Virus. Yogyakarta: Javalitera.

Witono, Toton. (2015). Spiritual untuk Kesehatan Mental Lanjut Usia dalam Konteks Pelayanan Sosial (Disertasi Program Doktor Ilmu Kesejahteraan Sosial FISIP UI).

Yuniarsih, Sri Mumpuni, dkk. (2021). “Gerakan Sayang Lanjut Usia (Grasia) Masa Pandemi Covid-19 di Panti Pelayanan Sosial Bisma Upakara Pemalang”, Jurnal ABDIMAS, Vol 2, No 2, Juli, hal 50 – 56

Downloads

Published

2024-02-08

How to Cite

Sumarno , S. ., & Jayaputra, A. . (2024). Pelayanan Sosial Lanjut Usia Masa Krisis di Kabupaten Lumajang. Sosio Konsepsia: Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Kesejahteraan Sosial, 13(1). https://doi.org/10.33007/ska.v13i1.3367