KETIDAKBERDAYAAN (POWERLESSNESS) ORANG DENGAN HIV/ AIDS (ODHA) DI KOTA MALANG
PDF

How to Cite

Kartono, R. (2017). KETIDAKBERDAYAAN (POWERLESSNESS) ORANG DENGAN HIV/ AIDS (ODHA) DI KOTA MALANG. Sosio Konsepsia: Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Kesejahteraan Sosial, 16(3), 295–313. https://doi.org/10.33007/ska.v16i3.807

Abstract

Penelitian tentang ketidakberdayaan (powerlessness) orang dengan HIV/AIDS (ODHA) di
kota Malang adalah bertujuan untuk mengetahui manifestasi ketidakberdayaan ODHA (Fisik,
psikologis dan sosial), faktor-faktor yang menyebabkan ketidakberdayaan ODHA dan efek yang dialami ODHA sebagai akibat ketidakberdayaan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan tipe penelitian studi kasus. Untuk mendapatkan subyek penelitian dilakukan dengan cara snowballing sampling, sedangkan teknik pengumpulan data digunakan observasi, Focus Group Discussion (FGD) dan depth interview. Hasil penelitian menunjukan bahwa ODHA mengalami oleh faktor ketidaktahuan dan pengetahuan yang keliru tentang HIV/AIDS, pengaruh infeksi oportunistik, pengaruh obat, stigma dan diskriminasi, hilangnya dukungan sosial, pengobatan yang salah dan jangkauan layanan kesehatan. Kondisi ketidakberdayaan akan memberi efek yang lebih komplek dan luas mulai semakin merebaknya penyebaran virus HIV/AIDS, kematian yang cepat, hingga menjadi beban sosial, baik keluarga, komunitas maupun negara. Kata-kata kunci: ketidakberdayaan, HIV/AIDS, ODHA, stigma, diskriminasi.

https://doi.org/10.33007/ska.v16i3.807
PDF

Policy for Journals that offer open acces

Authors who publish with this journal agree to the following terms:

  • Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal
  • Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal
  • Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).
  •  

Downloads

Download data is not yet available.